SENIN, 04 OKTOBER 2021 01 Hari ini -Senin 04 Oktober 2021 pk. 19.00 WIB - Hari pertama diadakannya pelatihan belajar menulis yang digagas oleh PGRI (Persatuan Guru Republik Indonesia). Nara sumber yang akan memberikan materi bertema "Menjadikan Menulis Sebagai Passion adalah Dra. Sri Sugiastuti, M.Pd. Pelatihan dapat diakses secara daring melalui Grup WA belajar menulis. ada beberapa point yang disampaikan terkait dengan penulisan Mengapa menulis menjadi passion yang menjanjikan Kendala dan hambatan dalam penulisan Alasan untuk menulis Langkah langkah menjadi penulis yang baik. Hal ini dapat dilakukan dengan cara membaca, berdiskusi, melihat dan merasakan info yang didapat dan penyerapan info di sekitar. Persiapan dalam penulisan. Dalam hal ini ada 4 langkah yang dibutuhkan. Hakekatnya dalam persiapan menulis ini perlu adanya brainstorming dan membuat peta konsep secara maksimal. Menurut saya peta konsep ini penting bagi penulis sebagai acuan da...
Sawangan. Resume ke- : 9 Tanggal : 22 Oktober 2021 Tema : Ide Menulis Bagi Guru Nara sumber: Wijaya Kususmah , M.Pd. Moderator : Rosminiyati 1. Apakah ide itu? 2. Bagaimana mendapatkan ide? 3. Bagaimana mengembangkannya? Ide sangat penting bagi seorang penulis. Ide merupakan nyawa bagi seorang penulis. Tanpa nyawa, seorang akan lumpuh. Tanpa nyawa, tidak dapat bergerak. Tanpa nyawa, tidak berarti. Itulah ide. Jika seorang penulis kering ide bahkan tidak mempunyai ide maka tidak akan pernah ada karya yang digoreskan. ...
Sawangan. Resume ke- : 8 Tanggal : 20 Oktober 2021 Tema : Komitmen Menulis di Blog Nara sumber: Drs. Dedi Dwitagama, M.Si. Moderator : Aam Nurhasanah Tentu banyak orang yang sudah tidak asing dengan kata komitmen. Banyak yang pernah mendengar namun banyak pula yang tidak mengetahui secara mendalam arti kata tersebut. Untuk itu mari kita selisik terkait hal tersebut. 1. Apa arti komitmen? 2. apa ciri komitment? 3. apa ragam/bentuk komitmen? Dilansir dari laman situs web https://www.maxmanroe.com/ Kata “komitmen” merupakan kata serapan dari bahasa Inggris “commitment” di mana secara etimologis kata tersebut berasal d...
Komentar
Posting Komentar